Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 101 Bab 4: Aksi Nyata Para Pelindung Bumi

- 23 Mei 2023, 10:21 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 101
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 101 /PEXELS.COM / Kelly/

Isi dari Teks Berita adalah teks yang berisi kabar terkini tentang sebuah peristiwa yang terjadi di suatu tempat.

Tesk berita ini juga bisa dijumpai melalui media massa cetak dan online yang selalu memberitakan informasi terbaru dan terupdate.

2. Ada berapa jenis Teks Berita?

Jawaban:

Tiga jenis Teks Berita yaitu, berita cetak, berita digital dan berita audiovisual.

Jenis Teks Berita cetak adalah yang dari koran seperti kompas, Teks Berita digital dapat dijumpai secara online melalui portal seperti Tribunews.com, dan Teks Berita audiovisual yaitu berita yang disiarkan melalui layar televisi

3. Bagaimana cara membedakan berita baik dan berita palsu?

Jawaban:

- Pastikan sumber media yang memberitakan merupakan media yang kredible baik itu online, cetak.

- Cari referensi berita serupa dari situs online resmi, lalu bandingkan isinya.

Halaman:

Editor: Nanik tri rahayu

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah