Gerhana Bulan Sebagian Akan Terjadi Dini Hari Nanti 29 Oktober 2023: Ini Daerah yang Dilewati, Catat Waktunya!

- 28 Oktober 2023, 16:43 WIB
Daerah yang Dilewati Gerhana Bulan Sebagian/Freepik-macrovector
Daerah yang Dilewati Gerhana Bulan Sebagian/Freepik-macrovector /

Sedangkan, akhir fase penumbra terjadi di Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Kepulauan Riau, Jambi.

Lalu, Bengkulu, Sumatera Selatan, Bangka Belitung, Lampung, Banten, DKI Jakarta, sebagian Jawa Barat, sebagian Kalimantan Barat.

BMKG mengungkapkan pada 2023 terjadi empat kali gerhana, yaitu dua kali gerhana Matahari dan dua kali gerhana Bulan.

Yakni Gerhana Matahari Hibrid (GMH) 20 April 2023 yang dapat diamati dari Indonesia. Kemudian, Gerhana Bulan Penumbra (GBP) 5-6 Mei 2023 yang dapat diamati dari Indonesia.

Lalu, Gerhana Matahari Cincin (GMC) 14 Oktober 2023 yang tidak dapat diamati dari Indonesia.

Selanjutnya Gerhana Bulan Sebagian (GBS) 29 Oktober 2023 yang dapat diamati dari Indonesia.***

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah