Mengapa Saat Mengiris Bawang Kita Bisa Menangis? Ini Penjelasan Ilmiahnya

- 23 Januari 2022, 22:09 WIB
Ilustrasi irisan bawang.
Ilustrasi irisan bawang. /Pixabay

IniPurworejo.com - Saat memotong bawang kita bisa meneteskan air mata padahal suasana hati sedang biasa saja.

Ternyata penyebabnya karena faktor lachrymatory atau bahan kimia yang mengiritasi mata.

Ketika bawang utuh, sekelompok senyawa yang disebut sistein sulfoksida disimpan terpisah dari enzim alliinase.

Baca Juga: Warga Cilacap Ikut jadi Korban Kecelakaan Maut di Balikpapan, Ahli Waris Terima Santunan Jasa Raharja

Tetapi ketika Anda mengiris, memotong atau menghancurkan bawang, penghalang yang memisahkan senyawa dan enzim rusak.

Keduanya bersatu, memicu reaksi Alliinase yang menyebabkan sistein sulfoksida menjadi asam sulfenat.

"Asam sulfenat tidak terlalu stabil, sehingga mereka harus berubah menjadi sesuatu yang lain," kata kandidat doktor farmasi di The Ohio State University, Josie Silvaroli, seperti dikutip dari LiveScience, Minggu, 23 Januari 2022.

Baca Juga: Berikut Jadwal dan Lokasi Pemadaman Listrik di Magelang Kota dan Borobudur, Senin, 24 Januari 2022

Dalam bawang, asam sulfenat bisa memiliki dua peran. Pertama, mengembun secara spontan dan menjadi senyawa organosulfur.

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x