Tradisi Unik Rajaban Desa Wadasmalang Kebumen, Warga Berlomba Sajikan Ambeng Jumbo, Nilainya Fantastis

- 28 Februari 2022, 10:37 WIB
Tradisi Unik Rajaban Desa Wadasmalang Kebumen, Warga Berlomba Sajikan Ambeng Jumbo, Nilainya Fantastis
Tradisi Unik Rajaban Desa Wadasmalang Kebumen, Warga Berlomba Sajikan Ambeng Jumbo, Nilainya Fantastis /Sudarno Ahmad Nashori/IniPurworejo

Seolah ada kebanggaan tersendiri dan makin disorot masyarakat sekitar, jika susunan dan komposisi makanan dalam paket ambeng tersebut makin heboh.

Misalkan saja ditentukan oleh banyaknya jumlah isian. Hanya saja ada konsekuensi harus mengembalikan bagi si penerima.

Cara mengantar kepada si penerima pun cukup unik, biasanya dilakukan dengan dipikul.

Warga setempat menyebutnya "besanan". Maksudnya, yang menerima nantinya berkewajiban mengembalikan pada Rajaban tahun depan.

Biasanya mereka mengembalikannya jumlahnya lebih besar dari yang diterima sekarang.

Baca Juga: Desa Pandanrejo Purworejo Gelar Kirab Kambing Etawa, Tradisi Baritan Memandikan Kambing Etawa

Warga setempat, Deni Tofianto, mengatakan, tradisi rajaban seperti itu sudah berlangsung secara turun temurun.

Keranjang dengan segala isinya merupakan pengejawantahan sedekah.

Selain itu, untuk mempererat tali silatuhami antarwarga, baik warga Desa Wadasmalang maupun dengan warga desa disekitarnya.

"Sebenernya itu hanya sebagai bebungah," ujarnya.

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah