Suku Bunga Rendah! Inilah Simulasi Pengajuan KUR BRI 2024 di yogyakarta, Auto Cair Sampai 60 Juta

- 29 April 2024, 18:17 WIB
 Simulasi Pengajuan KUR BRI 2024 di yogyakarta
Simulasi Pengajuan KUR BRI 2024 di yogyakarta /

 

INIPURWOREJO.COM - Mengajukan KUR BRI 2024 menjadi pilihan terbaik bagi sebagian orang, termasuk masyarakat di wilayah Yogyakarta yang dapat dengan mudah mengajukan pinjaman ini.

Meskipun proses pengajuan mudah, namun tetap ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dan disiapkan oleh calon nasabah sejak awal.

Pertama-tama, penting untuk memperhatikan limit yang disediakan oleh KUR BRI 2024. Limit ini bervariasi mulai dari Rp1 juta hingga Rp500 juta, dengan tenor yang juga fleksibel sesuai kebutuhan nasabah.

Baca Juga: Ini dia Bocoran UMKM Prioritas yang diutamakan pada KUR BRI 2024, Apakah kamu Termasuk? Ayok Cek Disini

Simulasi Pengajuan KUR BRI 2024 di Yogyakarta

Sebelum mengajukan pinjaman, penting untuk memahami simulasi pembayaran agar tidak bingung. Berikut simulasi pembayaran untuk beberapa jumlah pinjaman di Yogyakarta:

  1. Pinjaman Rp60 juta dengan tenor 12 bulan memerlukan setoran Rp5.300.000 per bulan.
  2. Pinjaman Rp60 juta dengan tenor 18 bulan memerlukan setoran Rp3.633.333 per bulan.
  3. Pinjaman Rp60 juta dengan tenor 24 bulan memerlukan setoran Rp2.800.000 per bulan.
  4. Pinjaman Rp60 juta dengan tenor 36 bulan memerlukan setoran Rp1.966.667 per bulan.
  5. Pinjaman Rp60 juta dengan tenor 60 bulan memerlukan setoran Rp1.300.000 per bulan.

Baca Juga: KUR BRI Kecil April 2024 Cair! Inilah Debitur yang Berhak Menerima Pencairan Sesuai dengan Syarat Berikut Ini!

Nasabah dapat memilih tenor sesuai kebutuhan, mulai dari satu tahun hingga lima tahun.

Mengajukan KUR BRI 2024 di Yogyakarta adalah langkah yang bijak untuk memenuhi kebutuhan finansial. Dengan simulasi pembayaran yang jelas, calon nasabah dapat memahami dengan baik sebelum mengajukan pinjaman.***

Editor: Aprylia Shinta Bella

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x