Ingin Mengajukan KUR BRI 2024? Simak Limit Pinjaman Berdarkan Jenisnya, Sesuaikan dengan Kebutuhan!

- 3 Mei 2024, 20:00 WIB
Pahami Limit Pinjaman di KUR BRI 2024 Berdarkan Jenisnya
Pahami Limit Pinjaman di KUR BRI 2024 Berdarkan Jenisnya /

 

INIPURWOREJO.COM - KUR BRI 2024  telah diluncurkan dan siap memberikan layanan pinjaman kepada para pelaku usaha produktif.

Program ini bertujuan untuk memberikan bantuan kepada para UMKM yang ingin mengembangkan usahanya.

Program ini sudah dibuka sejak awal tahun 2024 dan akan berakhir pada 31 Desember 2024. Layanan ini menjadi pilihan efektif untuk meminjam dana karena menawarkan bunga yang rendah.

Dalam mengajukan pinjaman, para calon debitur perlu mengetahui limit pinjaman yang tersedia dalam program KUR dari Bank BRI, karena terdapat beberapa jenis yang dapat dipilih sesuai kebutuhan.

Baca Juga: Suku Bunga Rendah! Inilah Simulasi Pengajuan KUR BRI 2024 di yogyakarta, Auto Cair Sampai 60 Juta

Limit Pinjaman KUR BRI 2024

Limit pinjaman KUR BRI 2024 berdasarkan jenisnya:

  1. Super Mikro KUR Super Mikro menawarkan limit pinjaman hingga Rp10 juta dengan suku bunga rendah, yaitu 3% efektif per tahun.

  2. Mikro KUR Mikro memiliki limit yang lebih tinggi, mulai dari Rp10 juta hingga Rp100 juta. Suku bunga naik hingga 9% efektif per tahun setiap kali pengajuan pinjaman dilakukan kembali.

  3. Kecil KUR Kecil menawarkan limit kredit dari Rp100 juta hingga Rp500 juta. Besarnya jumlah pinjaman sebanding dengan suku bunga yang ditetapkan, dimulai dari 6% - 9% efektif per tahun.

Halaman:

Editor: Aprylia Shinta Bella

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini