Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 26, Daftarlah Kalimat Menunjukkan Penggunaan Majas

- 30 Mei 2023, 09:07 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 26
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 26 /pexels.com / Armin Rimoldi /

Kalimat: Rumah adat yang satu ini terbuat dari kayu yang bagus dan dihias dengan apik.

Gantilah dengan kata yang bermakna sama!

1. Sungguh elok pemandangan di Raja Ampat.
2. Air laut di pantai ini sungguh jernih.
3. Tak ketinggalan koral berbentuk jamur kuping dengan warna cokelat.
4. Koral itu mirip jamur yang sesungguhnya.
5. Pasir putih nan lembut berpadu dengan batas air.
6. Luar biasa pemandangan di pantai itu.
7. Bentuk koral di laut dangkal itu beragam.
8. Keindahan alami pulau itu sangat menakjubkan.

Jawaban :

Berikut beberapa kemungkinan jawaban yang bisa dipergunakan:

1. Elok = bagus, cantik.
2. Indah = jernih, bening, bersih.
3. Berbentuk = berupa, berwujud.
4. Mirip = menyerupai, seperti, serupa.
5. Lembut = halus, lunak.
6. Luar biasa = istimewa, menakjubkan, menarik, mengagumkan.
7. Beragam = beraneka, bermacam-macam.
8. Menakjubkan = menganggumkan, luar biasa, istimewa, menarik.

Baca Juga: KUNCI JAWABAN Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 60, Menyusun Bagian-Bagian Pokok Teks Eksplanasi

Dalam menjelajahi halaman 26, kita telah menemukan kunci jawaban yang membahas penggunaan kata majas dalam bahasa Indonesia kelas 7.

Melalui pemahaman ini, siswa dapat mengembangkan kemampuan dalam menggunakan majas secara tepat dan kreatif.

Penggunaan kata majas akan memberikan nuansa artistik dan meningkatkan daya tarik teks yang ditulis atau diucapkan.

Halaman:

Editor: Nanik tri rahayu

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x