Waspada Gelombang Tinggi Capai 4 Meter di Selatan Cilacap, Kebumen, Purworejo, Yogyakarta, BMKG: Waspada!

- 6 Juni 2023, 09:50 WIB
BMKG mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi di perairan selatan Jawa.
BMKG mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi di perairan selatan Jawa. /Sudarno Ahmad Nashori/IniPurworejo.com

Dikutip IniPurworejo.com dari instagram @bmkgcilacap, berikut wilayah yang berpeluang diterjang gelombang tinggi 2,5 meter sampa 4 meter (tinggi):

Baca Juga: Segini Harga Tiket Nonton Transformers Rise of the Beasts, Cek Jadwal Lengkapnya di Bioskop XXI Cirebon

1. Perairan Selatan Sukabumi

2. Perairan Selatan Cianjur

3. Perairan Selatan Garut

4. Perairan Selatan Tasikmalaya

5. Perairan Selatan Pangandaran

6. Perairan Selatan Cilacap

Baca Juga: Pada Masa Daulah Abbasiyyah Merupakan Masa Keemasan Bagi Umat Islam, Ilmu Pengetahuan Berkembang Dengan Pesat

7. Perairan Selatan Kebumen

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x