PT Megah Energi Khatulistiwa Buka 3 Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Cek Syarat dan Cara Mendaftarnya

30 Mei 2022, 10:28 WIB
PT Megah Energi Khatulistiwa Buka Tiga Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Cek Syarat dan Cara Mendaftarnya /PT Megah Energi Khatulistiwa

IniPurworejo.com - Loker Terbaru, lowongan kerja Mei 2022, PT Megah Energi Khatulistiwa membuka tiga posisi lowongan.

Salah satu syarat untuk melamar lowongan kerja di PT Megah Energi Khatulistiwa, lulusan D3 dan S1.

PT Megah Energi Khatulistiwa adalah perusahaan yang bergerak di bidang Coal Upgrading Plant dan Pembangkit Listrik Tenaga uap dan Gas (PLTUG).

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari ini Senin, 30 Mei 2022, Libra, Scorpio, Sagitarius: Karir, Asmara, Keuangan dan Kesehatan

PT Megah Energi Khatulistiwa berlokasi di Tanjung Selor, Kalimantan Utara.

Dilansir IniPurworejo.com dari laman karirhub.kemnaker.go.id, Senin, 30 Mei, berikut lowongan kerja di PT Megah Energi Khatulistiwa.

Storage & Transportation Superintendent

Deskripsi Pekerjaan

1. Bertanggungjawab mengatur alur kerja personel departemen logistic & transportation, mencakup manajemen Alat Berat, Warehouse, Shipment

2. Mendampingi Manager Storage & Transportation dalam melaksanakan tugas-tugasnya.

Baca Juga: Lokasi Pelayanan SIM Keliling di Magelang Hari Ini, Senin, 30 Mei 2022: Simak Syarat dan Jam Pelayanannya

Kualifikasi

1. Laki-laki/Perempuan, usia maksimal 45 tahun

2. Pendidikan minimal Sarjana

3. Berpengalaman dalam management warehouse dan logistik minimal 3 tahun

4. Mengenal barang-barang mesin alat berat

5. Mempunyai jiwa pemimpin dan mampu mengatur pekerjaan dan bawahannya

Lokasi di Tanjung Selor, Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara. Lamaran paling lambat 31 Mei 2022.

Baca Juga: Lokasi Pelayanan SIM Keliling di Jakarta Hari Ini, Senin, 30 Mei 2022: Cek Syarat dan Jam Pelayanannya

Supervisor Mekanik Alat Berat

Kualifikasi

1. Laki-laki, usia maksimal 45 tahun

2. Pendidikan minimal D3 jurusan Teknik Mesin

3. Berpengalaman di posisi yang sama minimal 2 tahun

4. Berpengalaman menangani repair and maintenance alat berat (DT, Trailer, Wheel Loader, Excavator, Dozer)

5. Memiliki kemampuan komunikasi dan memimpin team dengan baik.

Lokasi di Tanjung Selor, Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara. Lamaran paling lambat 31 Mei 2022.

Baca Juga: Jadwal dan Lokasi Pemadaman Listrik di Temanggung Hari ini, Senin, 30 Mei 2022: Cek, ApaTermasuk Wilayahmu?

HR Supervisor

Kualifikasi

1. Laki-laki/perempyan, usia maksimal 40 tahun

2. Jurusan Psikologi lebih diutamakan

3. Berpengalaman sebagai HR Generalist

4. Bersedia bekerja dengan sistem roster

Lokasi di Tanjung Selor, Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara. Lamaran paling lambat 11 Juni 2022.

Informasi lebih lanjut dan pendaftaran kunjungi laman karirhub.kemnaker.go.id.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari ini Senin, 30 Mei 2022, Capricorn, Aquarius, Pisces: Hari Romantis Akan Datang Hari Ini

Demikian informasi lowongan kerja Mei 2022 ini. Selalu ikuti informasi terbaru seputar lowongan kerja hanya di IniPurworejo.com. Semoga bermanfaat.***

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: karirhub.kemnaker.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler