Inilah 10 Provinsi dengan Jumlah Pemeluk Buddha Terbanyak di Indonesia, Nomor 1 Diluar Dugaan

- 16 Mei 2022, 19:21 WIB
Perayaan Hari Raya Tri Suci Waisak 2566 BE dipusatkan di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah.
Perayaan Hari Raya Tri Suci Waisak 2566 BE dipusatkan di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. /Kemenag

IniPurworejo.com - Berikut ini 10 provinsi dengan jumlah pemeluk Buddha terbanyak di Indonesia.

Hari ini, Senin, 16 Mei 2022 Umat Buddha merayakan Hari Raya Tri Suci Waisak 2566 BE.

Candi Borobudur di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah menjadi tempat Perayaan Hari Raya Waisak nasional tahun ini.

Baca Juga: 13 Ekor Sapi di Rembang Terjangkit PMK, Empat Ekor Dinyatakan Sembuh, Ini yang Dilakukan Distapang

Rangkaian Perayaan Hari Raya Waisak 2566 BE telah dilaksanakan sejak 7 Mei 2022 lalu.

Ketua 2 DPD Walubi Jateng, Tanto Harsono, mengatakan, perayaan Waisak kembali dipusatkan ke Candi Borobudur setelah dua tahun pandemi.

Ia menyampaikan rangkaian Perayaan Hari Raya Waisak 2566 BE telah dilaksanakan sejak 7 Mei 2022 lalu.

Pada 14 Mei, dilaksanakan upacara pengambilan Api Abadi Mrapen dan Air Suci Umbul Jumprit yang nantinya akan disemayamkan di Candi Mendut.

Puncaknya pada 16 Mei, dimulai dengan prosesi jalan kaki dari Candi Mendut ke Candi Borobudur.

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x