Car Free Day di Jakarta Kembali Digelar, Berikut Ini Lokasi dan Titik Pengalihan Arus Selama CFD Berlangsung

- 21 Mei 2022, 17:53 WIB
Ilustrasi car free day.
Ilustrasi car free day. /Pixabay

Jamal menambahkan terdapat enam titik yang akan menjadi lokasi HBKB atau CFD di Jakarta pada Minggu, 22 Mei 2022. Yaitu:

1. Jalan Jenderal Sudirman - Jalan MH Thamrin (Patung Arjuna Wijaya sampai Patung Pemuda Membangun)

Baca Juga: Ini Delapan Rekomendasi Film Bioskop yang Sedang Tayang Akhir Pekan ini, Salah Satunya KKN di Desa Penari

2. Jalan Sisingamangaraja (Patung Pemuda Membangun sampai CSW), Jakarta Selatan

3. Jalan Tomang Raya (Simpang Tomang sampai Business Hotel Tomang), Jakarta Barat

4. Jalan Danau Sunter Selatan (Simpang Karya Beton sampai GOR Sunter), Jakarta Utara

5. Jalan Suryo Pranoto (Simpang Harmoni sampai Simpang RSUD Tarakan), Jakarta Pusat

6. Jalan Pemuda (Simpang Arion sampai Simpang TU-Gas), Jakarta Timur.

Car Free Day (CFD) atau Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di Jakarta kembali digelar setelah dua tahun pandemi Covid-19.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca DI Yogyakarta Hari ini, Minggu, 22 Mei 2022: Hujan Petir di Sleman, Hujan Sedang di Jogja

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x